detikNews
Minah di Kepulauan Langka, Warga Beralih ke Kayu Bakar
Langkanya minyak tanah (minah) di Pulau Sapeken, Madura membuat harganya bahan bakar ini meroket hingga Rp 6.500 per liter. Akibat kenaikan ini, warga beralih menggunakan kayu bakar sebagai pengganti minah.
Selasa, 17 Nov 2009 10:08 WIB







































