detikInet
Pelanggan Turun, Pendapatan XL Malah Naik
Tingginya tingkat persaingan antaroperator telekomunikasi, membuat pasar semakin jenuh. XL Axiata mengakui, jumlah pelanggan pun kini tak lagi dijadikan patokan, asalkan jumlah pelanggan yang ada optimal dalam memberikan kontribusi pendapatan.
Senin, 08 Okt 2012 17:42 WIB







































