detikNews
Pendiri Amazon Jeff Bezos Sumbang US$ 10 Miliar Untuk Penelitian Iklim
Jeff Bezos berjanji menyalurkan 10 miliar dolar AS untuk mengatasi perubahan iklim. Tapi dia juga dikritik karena kegiatan ekonomi Amazon.
Selasa, 18 Feb 2020 17:07 WIB