Meski permukaannya lapuk dan rapuh, jembatan gantung di pojok Jaksel ini masih digunakan warga melintasi Kali Ciliwung. Warga pernah terperosok di jembatan ini.
Banyak orang berswafoto di depan Kelenteng Tien Kok Sie Solo tiap jelang tahun baru Imlek. Tapi berapa banyak yang tahu kelenteng itu yang tertua di Indonesia?
Hingga kini kematian Dio (13), bocah SD yang ditemukan tewas di bawah jembatan Mojokerto, belum terungkap. Sebelumnya, Dio diboncengkan pria tak dikenal.
Dalam niatnya membangun masjid, Jusuf Hamka mengaku kerap mendapat keajaiban dan keberkahan. Mulai dari mendapat proyek besar hingga terhindar dari kecelakaan.
Ardio Wilian Oktaviano atau Dio (13) dibonceng pria tak dikenal sebelum tewas di bawah jembatan Mojokerto. Pria itu sempat menggadaikan ponsel untuk beli bensin