Sepakbola
'Kalau Begini Terus, Inter Bisa Juara'
Kemenangan 1-0 atas Chelsea mengangatarkan Inter Milan lolos ke babak perempatfinal, sekaligus selangkah lebih dekat ke babak final. Wesley Sneijder yakin, Inter bisa menjuarai Liga Champions musim ini.
Rabu, 17 Mar 2010 05:32 WIB







































