Duel Manchester City vs Manchester United diyakini disaksikan dengan cemas tak cuma oleh fans kedua tim. Kubu Liverpool dan Chelsea juga akan berharap di sini.
Manchester City vs Manchester United akan memanaskan Liga Inggris pekan ini. Derby Manchester yang pertama musim ini akan berlangsung di Etihad Stadium.