detikFinance
Pemerintah Batal Cabut Subsidi Elpiji 3 Kg Tahun Ini
Pemerintah akhirnya membatalkan rencana pencabutan subsidi elpiji 3 kg tahun ini. Anggaran subsidi Rp 31 triliun diperkirakan tidak akan jebol.
Senin, 11 Apr 2016 19:52 WIB







































