detikNews
Bom Mobil di Suriah Tewaskan 18 Orang Termasuk Wanita dan Anak-anak
Konflik Suriah terus menelan korban jiwa. Ledakan bom mobil dahsyat terjadi di desa Kafat, provinsi Hama, Suriah. Akibatnya, 18 orang tewas termasuk beberapa wanita dan anak-anak.
Kamis, 09 Jan 2014 18:41 WIB







































