Hari ini ada berita dari Jatim yang menarik banyak pembaca. Mulai terpilihnya Ketua HMI di kongres yang sempat ricuh, hingga soal tewasnya pemandu lagu Malang.
Tanayu belum lama ini merilis single berjudul Letter to My Youth. Lagu itu merupakan buah dari refleksinya mengenai apa yang terjadi padanya di masa lalu.