Polisi mengatakan akan mengumumkan siapa yang menjadi tersangka kasus dugaan ujaran kebencian terkait ras atau rasisme di asrama mahasiswa Papua pekan ini.
Polda Kaltim menyebut tingkat kriminalitas di dua kabupaten yang wilayahnya bakal menjadi ibu kota baru Republik Indonesia berada di posisi menengah ke bawah.