detikNews
TNI: Korban Luka Ledakan Gudang Amunisi 86 Orang, 1 Tewas
Gudang amunisi milik Pasukan Katak (Paska) di dermaga Pondok Dayung, Tanjung Priok, meledak pukul 10.30 WIB. Pihak TNI menyatakan korban luka akibat ledakan ini sebanyak 87 orang.
Rabu, 05 Mar 2014 16:17 WIB







































