Gubernur Jakarta Pramono Anung akan membuka rute baru bus TransJabodetabek Bogor-Blok M. Sedangkan Wagub Rano Karno akan membuka rute Depok-Lebak Bulus.
Pemprov DKI Jakarta membatalkan uji coba malam bebas kendaraan bermotor atau car free night (CFN) bersamaan dengan Jakarta Muharram Festival 2025 besok.
Gubernur DKI Pramono Anung menunjuk Teguh Setyabudi sebagai Komisaris Utama Food Station. Diharapkan, Teguh dapat memperbaiki BUMD pasca kasus beras oplosan.
Warga mengeluh ditagih Rp 10 ribu per motor oleh jukir liar di Bundaran HI. Pramono Anung berjanji turunkan Satpol PP untuk menertibkan praktik pungli tersebut.