Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno prihatin atas penangkapan Bupati Bekasi Ade Kuswara. Ia menegaskan peristiwa itu harus menjadi alarm serius bagi kepala daerah.
Polda Riau menyatakan kasus Ketua Ormas Petir, Jekson Sihombing, adalah pemerasan, bukan suap. Korban tidak dapat dijerat pidana. Penegakan hukum berlanjut.