Menteri ESDM, Ignasius Jonan, mengatakan aksi demo berujung rusuh di Papua beberapa hari terakhir ini tidak mengganggu kegiatan di PT Freeport Indonesia.
"Dalam akhir perbincangan, kita sepakat yang utama adalah bagaimana kita segera mengakhiri suasana yang tegang, suasana panas, demo anarkis ini," kata Wiranto.