Sri Wahyumi Maria Manalip kembali menjadi tersangka KPK. Mantan Bupati Kepulauan Talaud itu lekat dengan kontroversi bahkan jauh sebelum berurusan dengan KPK.
Disnakertrans Tulungagung menjemput belasan Pekerja Migran Indonesia dan pelajar yang baru pulang dari luar negeri. Usai dijemput, mereka langsung dikarantina.
Sejumlah berita menyita perhatian pembaca Jabar dan Banten hari ini. Mulai Banten terlarang bagi warga Jabodetabek hingga guru di Sukabumi lumpuh usai divaksin.