Jokowi mengumumkan pemerintah memberikan bantuan perlindungan sosial dalam bentuk sembako untuk warga Jabodetabek yang penghasilannya terdampak virus Corona.
Presiden Jokowi menyiapkan bansos khusus sembako senilai Rp 600 ribu per bulan. Jokowi meminta Mensos agar bantuan itu disalurkan pada penerima per minggu.