Marvel Studios telah meluncurkan serangkaian poster untuk 'Avengers: Infinity War'. Masing-masing kode warna mereplikasikan Infinity Stone yang didambakan.
Tom Holland disebut sebagai 'new comer' dalam Marvel Cinematic Universe. Jenakanya sang Peter Parker membuatnya dipanggil untuk bergabung dalam 'Infinity War'.
Sosok pria pintar, kaya raya, serta kharismatik dalam Marvel Cinematic Universe mampu diperankan Robert Downey Jr dengan baik. Tapi ini akhir dari Iron Man?
Para pemain 'Avengers: Infinity War' kerap tidak mengetahui jalan cerita. Mereka juga tak mengerti adegan yang dilakoni masuk dalam film itu atau seri keempat.
Atlanta jadi rumah bagi beberapa produksi film seperti 'Ant-Man', hingga 'Captain America: Civil War'. Kelanjutan Avengers pun melakukan syuting di sana.