detikNews
Purnawirawan Polri Anggap Pertemuan Susno - Anggoro Kebodohan
Tindakan Komjen Pol Susno Duadji untuk menemui Anggoro Widjojo di Singapura yang saat itu menjadi tersangka KPK dinilai sebagai sebuah kebodohan. Hal ini disesalkan oleh purnawirawan Polri.
Senin, 02 Nov 2009 17:11 WIB







































