Juara dunia lima kali Jorge Lorenzo mengatakan, kelemahan Marc Marquez jadi kelebihannya. Menurut dia, Marquez hampir mustahil tak juara dunia MotoGP 2025.
Lorenzo dibikin kaget dengan insiden di Sepang tahun 2015 yang melibatkan Rossi dan Marquez. Kata Lorenzo saat itu lutut Rossi bergerak dan Marquez terjatuh.