Stasiun Pondok Rajeg sudah bisa digunakan kembali mulai hari ini. Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meresmikan reaktivasi Stasiun Pondok Rajeg.
Wali Kota Depok, Mochammad Idris, mengatakan reaktivasi Stasiun Pondok Rajeg memberi keuntungan bagi warganya. Dia menepis isu pembangunan Margonda sentris.
Hal itu dilakukan guna mengantisipasi kepadatan penumpang karena ada acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden serta pesta rakyat di Sudirman-Thamrin.
Ada kabar gembira untuk anak kereta (angker). Mulai hari ini, Stasiun Pondok Rajeg di Bogor akan melayani perjalana Commuter Line atau kereta rel listrik (KRL).