Manortor sesi kedua kembali digelar. Putri Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu, dan Bobby Nasution ikut hadir dalam manortor yang akan digelar semalam-suntuk.
Acara adat Kahiyang-Bobby tak cuma dihadiri orang-orang Batak saja, tetapi juga mereka, warga keturunan India. Bahkan mereka punya kado spesial buat pengantin.
Nikah adat Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution diperkirakan menelan hingga Rp 2 miliar. Kira-kira harus punya gaji berapa untuk menggelar nikah adat seperti itu?