Sepakbola
'Mueller, Ballboy yang Mempermalukan Maradona'
Suatu waktu, Diego Maradona pernah mengira Thomas Mueller hanyalah seorang ballboy. Kalau sampai saat ini Maradona masih mengira demikian, berarti Mueller adalah ballboy yang telah mempermalukannya.
Minggu, 04 Jul 2010 00:05 WIB







































