detikNews
Da'i Bahtiar: Saya Tak Happy Lihat Baku Tembak Densus 88
"Densus 88 kemampuannya tidak seperti yang di televisi. Saya sebetulnya tidak terlalu happy melihat itu. Saya termasuk orang yang sangat menyesalkan," kata mantan Kapolri, Jenderal Polisi (Purn) Da'i Bahtiar.
Rabu, 15 Mei 2013 19:23 WIB







































