detikNews
Afriyani Cs Jalani Tes Kejiwaan Hari Ini
Tersangka Afriyani Susanti (29), pengemudi 'Xenia maut', dan teman-temannya hari ini akan menjalani pemeriksaan kejiwaan di Mapolda Metro Jaya. Penyidik mendatangkan psikolog dari Badan Narkotika Nasional (BNN).
Rabu, 01 Feb 2012 09:40 WIB







































