detikSport
Indonesia Kandas
Kandas sudah harapan Indonesia merebut kembali Piala Thomas yang telah lepas dua kali berturut-turut. Meski bermain di depan ribuan pendukung fanatik, tim "Merah Putih" ditekuk Korea Selatan di semifinal.
Jumat, 16 Mei 2008 21:09 WIB







































