detikNews
Belum Ketemu Surya Paloh, Endriartono Belum Putuskan Ikut Konvensi PD
Ketua Dewan Pertimbangan Partai NasDem Endriartono Sutarto diundang mengikuti konvensi capres Partai Demokrat (PD). Namun keputusan ikut atau tidaknya masih menunggu pembicaraan dengan Ketua Umum NasDem Surya Paloh.
Kamis, 25 Jul 2013 08:24 WIB







































