detikHot
Senyum Bahagia Iwa K dan Wikan Usai Resmi Menikah
Rapper Iwa K dan istri, Wikan, tak bisa menyembunyikan wajah tegangnya ketika prosesi akad dilakukan. Namun seusai prosesi ijab kabul, senyuman kelegaan terpancar pada wajah kedua mempelai.
Minggu, 31 Mei 2015 09:44 WIB







































