detikHealth
Kecanduan Aneh, Wanita Ini Tiap Hari Minum Cat
Sesuatu yang enak dan menyenangkan memang seringkali membuat orang kecanduan. Bagi Heather Beal, rasa cat terasa seperti susu yang hangat dan nyaman. Itulah sebabnya, ibu dua anak ini menenggak cat setiap hari.
Jumat, 03 Jan 2014 10:33 WIB







































