detikHealth
Jus Bit Menurunkan Tekanan Darah
Sebesar 25 persen populasi dewasa di dunia memiliki hipertensi atau tekanan darah tinggi dan diperkirakan angkanya menjadi 30 persen di 2025. Karenanya diharapkan ada pengobatan alami untuk mengatasi masalah ini.
Kamis, 01 Jul 2010 15:30 WIB







































