detikNews
Prabowo Tak Gelar Upacara HUT Kemerdekaan RI
Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Prabowo Subianto tidak menggelar upacara peringatan kemerdekaan HUT RI ke-65 secara terpusat. Seluruh kader diimbau untuk melakukan upacara dan membaur bersama masyarakat.
Selasa, 17 Agu 2010 12:37 WIB







































