detikNews
Tuntut Tertibkan Angkot Ilegal, Ratusan Sopir Geruduk DPRD DKI
Ratusan sopir angkot melakukan unjuk rasa di depan Gedung DPRD DKI Jakarta. Mereka menuntut angkutan plat hitam yang sering beroperasi di wilayah Jakarta Barat ditertibkan.
Rabu, 02 Apr 2008 12:16 WIB







































