Wakil Presiden Jusuf Kalla hari ini meresmikan 5 proyek senilai Rp 20 miliar dan US$ 16,979 juta yang berada di kawasan perdagangan bebas di Pulau Bintan.
Pemberhentian 2 siswa SD 003 Pekanbaru gara-gara belum melunasi dana pungli menuai kritik. Anggota DPRD Riau Edi Ahmad RM meminta Walikota Pekanbaru memecat Kepsek Zulkifli.
Menari poco-poco sebenarnya masih sindiran yang teramat halus. Kondisi akan lebih gawat, bila SBY disebut menari manortor di mana penarinya saling bergerak untuk menjepit duit.
Walhi Riau menuding tidak tuntasnya kasus illegal logging tahun 2007 diduga karena Polda Riau main mata dengan cukong kayu. Polda Riau membantah keras tudingan itu.
Anggota Komisi VII DPR Saleh Djasit akan diperiksa KPK sebagai tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan mobil pemadam kebakaran (damkar) di Riau tahun 2003.
DPR dan pemerintah sudah merumuskan persentase dukungan yang harus dilalui calon gubernur, bupati.walikota independen sebagai persyaratan ikut pilkada.