detikNews
Sydney Perberat Hukuman Pelaku Kekerasan Akibat Miras
Menteri Utama Negara Bagian New South Wales, Australia, Barry O'Farrell mengumumkan UU baru yang dimaksudkan meredam kekerasan yang berkaitan dengan minuman keras. Di antaranya, hukuman delapan tahun penjara untuk serangan dengan satu pukulan yang mengakibatkan kematian yang dipicu oleh narkoba atau alkohol.
Selasa, 21 Jan 2014 12:22 WIB







































