detikNews
Ahok: Penjualan Miras di Jakarta Akan Diperketat
Gubernur DKI Basuki T Purnama atau Ahok memberi penjelasan soal penjualan minuman keras di Jakarta. Dia akan memperketat penjualan miras di semua lokasi. Yang melanggar akan disanksi.
Jumat, 12 Des 2014 09:24 WIB







































