detikFood
Supermarket di Jepang Tak Lagi Tanyakan Umur Pelanggan yang Membeli Alkohol
Sudah sewajarnya pelanggan diminta memperlihatkan kartu identitas saat membeli minuman beralkohol. Hal ini dilakukan untuk mencegah anak-anak di bawah umur mengonsumsi minuman keras. Namun, di Jepang, peraturan tersebut kini dihapus.
Senin, 17 Feb 2014 12:44 WIB







































