Hasil survei Indikator Politik Indonesia mengunggulkan Anies hingga RK sebagai capres. Golkar mengatakan banyak kadernya ingin Airlangga jadi capres 2024.
Peneliti ICW, Kurnia Ramadhana melaporkan adanya dugaan pelanggaran etik oleh Firli Bahuri terkait selisih harga penyewaan helikopter yang tak dilaporkan Firli.
Golkar DKI menganggap kenaikan tunjangan anggota Dewan masih dalam batas wajar. Golkar menyebut jika ada pokir kenaikan anggaran bahkan bisa mencapai Rp 35 M.
ICW menilai Azis patut diduga melanggar kode etik DPR usai terlibat memperkenalkan penyidik KPK Stepanus Robin Pattuju dengan Walkot Tanjungbalai M Syahrial.