detikNews
Jokowi: Amnesti Baiq Nuril Belum Sampai ke Meja Saya
"Kalau nanti sudah masuk ke meja saya, ada rekomendasi-rekomendasi dari kementerian terkait, saya putuskan secepatnya," kata Jokowi.
Jumat, 12 Jul 2019 11:59 WIB







































