detikNews
Landasan Bandara New York Tertutup Salju, Pesawat Delta Tergelincir
Pesawat Delta tergelincir saat mendarat di runway Bandara LaGuardia New York, Kamis pagi. Pesawat yang membawa 125 penumpang itu tergelincir hingga moncong pesawat menabrak pagar pembatas bandara.
Jumat, 06 Mar 2015 01:34 WIB







































