detikHot
Giring 'Nidji': Atlet Lebih Mikir Prestasi, Bukan Bonus
Bonus besar menanti para atlet Indonesia peraih medali di Sea Games ke-26. Namun, Giring 'Nidji' melihat perjuangan para atlet bukan untuk bonus semata, tapi kebanggan mereka mengharumkan nama Indonesia di kancah dunia.
Jumat, 25 Nov 2011 08:00 WIB







































