Hashim Djojohadikusumo menjelaskan, dia mendapatkan tugas dari Presiden Prabowo Subianto sebagai utusan khusus yang berfokus menangani iklim dan energi.
Balinale kini diakui Academy sebagai festival berkualitas, memungkinkan film juara untuk melaju ke Oscar. Festival ini mendukung sineas Indonesia dan global.
Menkop Pangan Zulkifli Hasan menyoroti tantangan swasembada pangan di Indonesia. Ia menduga pembentukan Kemenko Pangan oleh Prabowo untuk mengatasi masalah ini.
Kalla Translog menggelar Government Customer Gathering untuk mendukung transisi energi. Acara ini fokus pada kendaraan listrik dan pengurangan emisi karbon.