detikFinance
PLN Kebut Pembangunan Transmisi dan Gardu Induk di Pulau Bintan
PLN berhasil menyelesaikan jalur transmisi Tanjung Uban-Sri Bintan, Sri Bintan-Air Raja dan Air Raja-Kijang dalam waktu 3 bulan.
Jumat, 23 Sep 2016 19:36 WIB







































