detikFinance
Yaah... Bank Syariah Bakal Kena Aturan DP Tinggi KPR
BI ternyata tengah menggodok aturan yang mewajibkan bank syariah mematok uang muka alias down payment (DP) tinggi untuk KPR dan kredit kendaraan bermotor seperti bank konvensional.
Rabu, 15 Agu 2012 13:16 WIB







































