detikNews
Obama Setujui Pengerahan 450 Tentara AS Tambahan ke Irak
Presiden AS Barack Obama menyetujui pengerahan 450 tentara tambahan ke Irak. Tentara tambahan ini akan melatih pasukan dan milisi Irak dalam melawan ISIS.
Kamis, 11 Jun 2015 09:17 WIB







































