Beberapa menteri akan mencalonkan diri sebagai anggota legislatif untuk Pemilu 2019. Total ada 7 menteri di bawah kepemimpinan Presiden Jokowi yang akan nyaleg.
Prabowo Subianto bakal melakukan road show untuk membangun koalisi Pilpres 2019. Prabowo sudah dijadwalkan akan menemui ketum parpol dan tokoh-tokoh politik.