Galeri Indonesia Kaya merayakan ulang tahun ke-12 dengan pentas seni sepanjang Oktober. Berbagai acara menarik hadir untuk mempertemukan seniman dan masyarakat.
Peneliti China menemukan kawah yang sebelumnya tidak diketahui di dasar Samudra Pasifik. Sistem hidrotermal raksasa ini dapat mengungkap asal usul kehidupan.