KPK menyita uang tunai Rp 2,8 miliar saat menggeledah rumah Kadis PUPR Sumut nonaktif Topan Ginting terkait dugaan korupsi proyek jalan di Mandailing Natal.
Kementerian PU Indonesia menarik minat investor Arab Saudi untuk proyek sumber daya air. Proyek siap investasi diperkenalkan dalam kunjungan ke Jeddah.