Mantan Ibu Negara Korea Selatan Kim Keon Hee hadir di Kejaksaan Korsel untuk diperiksa mengenai serangkaian tuduhan korupsi dan penyalahgunaan kekuasaan.
Presiden Korsel, Lee Jae Myung, bentuk tim investigasi untuk selidiki tragedi Halloween 2022 yang menewaskan 159 orang, setelah bertemu keluarga korban.
Presiden Korsel, Lee Jae Myung, berjanji untuk "menghormati" sistem politik Korut. Lee juga bertekad membangun "kepercayaan militer" antara Seoul dan Pyongyang.
Konser boy group asal Korsel WINNER di Jakarta pada 20 September 2025 dibatalin dengan alasan kondisi Jakarta. Kabar ini diumumkan promotor pada H-1 minggu.
Mantan ibu negara Korea Selatan, Kim Keon Hee, hadir di Pengadilan Distrik Pusat Seoul pada Rabu (24/9) untuk sidang perdana kasus korupsi yang menjeratnya.
Presiden Cina Xi Jinping mengatakan hubungan yang sehat, stabil, dan semakin erat antara Cina dan Korsel akan mengarah pada perdamaian regional dan global.