Massa koalisi Indonesia Bela Baitul Maqdis gelar Aksi Solidaritas Bela Palestina di Kedubes AS, Jakpus. Jalan Medan Merdeka Selatan arah Balai Kota ditutup.
Serangan Tel Aviv diduga bertujuan melumpuhkan radar militer Suriah yang bisa mendeteksi masuknya pesawat tempur Israel ke wilayah udara negara tersebut.
Para seniman yang menamakan diri sebagai 'Koalisi Musisi untuk Gaza' menggelar aksi solidaritas untuk Palestina di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS).
Presiden Iran Raisi meninggal dunia dalam kecelakaan helikopter. Kedubes Iran di Jakarta mengucapkan terima kasih simpati RI atas wafatnya Presiden Raisi.
Massa menggelar Aksi Bela Palestina di depan Kedubes AS dan Kedubes Mesir, Jakarta Pusat. Sebanyak 1.648 polisi dikerahkan untuk mengamankan jalannya aksi.
Kementerian Luar Negeri Iran menyebut serangan ke Israel sebagai respons terhadap gedung Konsulat Teheran di Damaskus yang diserang pada awal bulan ini.