detikRamadan
Puncak Arus Balik Diperkirakan Terjadi Besok
Libur lebaran sebentar lagi usai. Sejumlah titik arus balik dilaporkan sudah mengalami peningkatan volume kendaraan. Pihak kepolisian memprediksi puncak arus balik akan terjadi besok.
Sabtu, 10 Agu 2013 17:00 WIB







































