Fairuz A Rafiq ceritakan rencana keluarga saat Lebaran nanti. Dimulai berkunjung ke rumah keluarga Fairuz, dilanjutkan ke rumah Sonny dan ke makam ibunda Sonny.
Salah satu tradisi adat Jawa yang berlangsung dalam pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier adalah dodol dawet. Prosesi dilakukan oleh ibunda ketika siraman.